Prediksi 10 Soal PAS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2, Beserta Kunci Jawaban

- 10 Juni 2022, 13:05 WIB
Ilustrasi belajar - Prediksi 10 Soal PAS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2, Beserta Kunci Jawaban
Ilustrasi belajar - Prediksi 10 Soal PAS IPS Kelas 8 SMP MTs Semester 2, Beserta Kunci Jawaban /PIXABAY/Ylanite

5. Di bawah ini yang merupakan faktor pendorong perdagangan antardaerah atau antar pulau yaitu …..

A. Perbedaan budaya
B. Perbedaan faktor produksi
C. Perbedaan jumlah penduduk
D. Perbedaan tingkat pendidikan
Jawaban : B

6. Di bawah ini yang bukan merupakan manfaat dari perdagangan antar daerah atau antarpulau adalah …..

A. Menyediakan alternative alat pemuas kebutuhan bagi konsumen
B. Meningkatkan produktivitas
C. Memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat
D. Meningkatkan pemerataan jumlah penduduk
Jawaban : D

Baca Juga: Prediksi Soal PAS IPA Kelas 7 SMP MTs Materi Ekosistem dan Pencemaran, Beserta Kunci Jawaban

7. Berikut ini yang bukan merupakan pihak yang terlibat dalam perdagangan internasional …..

A. Individu
B. Kelompok
C. Pemerintah
D. Partai politik
Jawaban : D

8. Berikut ini adalah pengertian devisa negara …..

A. Mata uang asing yang dikumpulkan oleh pemerintah
B. Mata uang asing yang beredar di pasar internasional
C. Mata uang dalam negeri yang beredar di luar negeri
D. Mata uang dalam negeri yang ditukarkan dengan mata uang luar negeri
Jawaban : A

Baca Juga: Prediksi Soal PAS IPA Kelas 7 SMP MTs Materi Lapisan Bumi dan Tata Surya, Beserta Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah