KURIKULUM MERDEKA! Tangkisan Bawah dengan Pukulan Tebasan Pencak Silat, Kunci Jawaban Soal PJOK Kelas 6 SD

- 14 Oktober 2022, 10:00 WIB
KURIKULUM MERDEKA! Tangkisan Bawah dengan Pukulan Tebasan dalam Pencak Silat, Kunci Jawaban Latihan Soal PJOK Kelas 6 SD MI Semester 1
KURIKULUM MERDEKA! Tangkisan Bawah dengan Pukulan Tebasan dalam Pencak Silat, Kunci Jawaban Latihan Soal PJOK Kelas 6 SD MI Semester 1 /Nowo Sarwidi/banjarnegaraku.com/

1. Jelaskan cara melakukan tangkisan bawah dengan pukulan tebasan dalam pencak silat!

Jawaban: Cara melakukan tangkisan bawah dengan pukulan tebasan dalam pencak silat adalah sebagai berikut.

- Berdiri Menggunakan kuda-kuda tengah atau depan

Baca Juga: Lari Balke, Kunci Jawaban Soal Latihan PJOK Kelas 5 SD MI Semester 1

- Tangan melakukan sikap pasang

- Lakukanlah tangkisan dengan tangan kiri, kemudian posisikan tangan kiri di depan badan dan di depan tangan kanan

- Pada saat menangkis gerakkan tangan kiri ke bawah, dengan posisi telapak tangan mengepal menghadap ke atas

- Tangan kanan berada di depan dada

- Setelah menangkis lakukan pukulan tebasan ke sasaran, arah gerakannya dari atas ke bawah

Adik-adik kelas 6, itulah kunci jawaban latihan soal uraian PJOK kelas 6 SD MI Kurikulum Merdeka semester 1, tangkisan bawah dengan pukulan tebasan dalam pencak silat yang bersumber dari Kemendikbud Ristek. Selamat belajar dan rajinlah terus berolahraga.

Halaman:

Editor: Nowo Sarwidi, S.Pd

Sumber: Kemendikbud Ristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah