Sambut Tahun Ajaran Baru, Begini yang Dilakukan Kepala Sekolah Penggerak di SMP Muhammadiyah 1 Gombong

- 10 Juli 2023, 20:12 WIB
Sambut Tahun Ajaran Baru, Begini yang Dilakukan Kepala Sekolah Penggerak di SMP Muhammadiyah 1 Gombong
Sambut Tahun Ajaran Baru, Begini yang Dilakukan Kepala Sekolah Penggerak di SMP Muhammadiyah 1 Gombong /Teguh S

Baca Juga: Contoh 10 Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Materi Listrik Statis dalam Kehidupan Sehari-hari

"Maka dari itu supaya menghasilkan sebuah produk yang nyata IHT IKM kali ini dibagi dalam tiga kelompok yang meliputi penyusunan KOSP, Penyusunan Bahan Ajar dan Penyusunan P5", tambahnya.

Penyusunan KOSP didampingi oleh Imam Romzan Fauzi, penyusanan modul ajar oleh Syauki dan penyusunan P5 oleh Yuni.

Pengelompokan ini bertujuan untuk memudahkan supaya semua komponen terlibat dan bisa menyusun instrumen sesuai dengan komponen yang ada didalam kurikulum merdeka.

Kurikulum sebagai "jantung atau isi pendidikan" merupakan seragkaian kegiatan apa saja yang akan murid pelajari.

Baca Juga: Contoh Soal Essay IPA SMP MTs Kelas 9 Materi Listrik Dinamis dalam Kehidupan Sehari-hari Disertai Pembahasan

Dimana mulai anak sekolah sampai pulang sekolah, artinya sebagai titik awal sampai titik akhir pengalaman belajar murid.

Hal yang tidak kalah pentingnya adalah melakukan refleksi diakhir pembelajaran, dimana bisa digunakan tindak lanjut untuk pembelajaran berikutnya.

Baca Juga: Contoh 10 Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Materi Listrik Dinamis dalam Kehidupan Sehari-hari

Dalam menyusun KOSP (Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan), sekolah diberikan wewenang untuk menentukan format dan sistematika penyusunannya.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x