Sarjana Lulusan Jurusan Kuliah STAN Banyak Diminati Perusahaan Asing dan Dalam Negeri  

- 14 Agustus 2023, 07:40 WIB
Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean A Semarang A, Bier Budy Kismulyanto, menunjukkan rokok ilegal hasil sitaan di Semarang, Senin7 Agustus 2023 (ANTARA/ I.C.Senjaya)
Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean A Semarang A, Bier Budy Kismulyanto, menunjukkan rokok ilegal hasil sitaan di Semarang, Senin7 Agustus 2023 (ANTARA/ I.C.Senjaya) /

 

BANJARNEGARAKU.COM - Sarjana lulusan jurusan kuliah STAN ini banyak diminati oleh dinas dan instansi government dan non-government (swasta). Makanya jurusan-jurusan kuliah STAN itu banyak peminatnya.

Sarjana lulusan jurusan STAN ini begitu bekerja, baik sebagai ASN maupun di perusahaan-perusahaan (BUMN dan BUMD) serta penanaman modal dalam negeri dan penanaman modal asing (PMDN dan PMA) gajinya dipastikan besar.

Tak hanya itu sarjana lulusan jurusan STAN ini memiliki peluang karir yang cukup baik di masa depan.

Nah, sarjana lulusan jurusan STAN apa saja yang banyak peminatnya itu?

Baca Juga: Jalan Sehat Peringati HUT ke-78 RI di Purwareja Klampok Banjarnegara Berlangsung Pagi Ini, Yuk Ikutan..

Simak baik-baik sarjana lulusan jurusan kuliah STAN yang banyak peminat dan berpeluang dapat gaji besar:

Ilustrasi dari manajemen keuangan
Ilustrasi dari manajemen keuangan www.siranap.com

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah