Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Fungsi Organ-Organ Penyusun Sistem Reproduksi pada Laki-Laki

- 25 Oktober 2023, 03:00 WIB
Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Fungsi Organ-Organ Penyusun Sistem Reproduksi pada Laki-Laki
Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Fungsi Organ-Organ Penyusun Sistem Reproduksi pada Laki-Laki /Teguh S

Jawaban :

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban IPA SMP MTs Kelas 9 Mengidentifikasi Kromosom Laki-laki dan Perempuan

Saluran yang keluar dari testis yang berbentuk seperti tanda koma dengan ukuran ± 4 cm. Berfungsi sebagai tempat penyimpanan sperma sementara.

5. Vas Deferens

Jawaban :

Saluran panjang yang mengarah ke atas dan merupakan lanjutan dari epididimis. Berfungsi menghubungkan epididimis dan uretra.

6. Uretra

Jawaban :

Saluran yang terdapat dalam penis, merupakan akhir dari saluran reproduksi. Berfungsi sebagai saluran keluarnya sperma dan urine.

7. Kelenjar Vesi kula Seminalis

Jawaban :

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah