Pasti Dapat Nilai 100! Materi IPA Tumbuhan dan Fungsinya Kelas 6 SD MI Persiapan Ujian Sekolah

- 29 Februari 2024, 08:46 WIB
Pasti Dapat Nilai 100!  Materi IPA Tumbuhan dan Fungsinya Kelas 6 SD MI Persiapan Ujian Sekolah /Sri Setiyowati/Canva.
Pasti Dapat Nilai 100! Materi IPA Tumbuhan dan Fungsinya Kelas 6 SD MI Persiapan Ujian Sekolah /Sri Setiyowati/Canva. /

5.Buah merupakan bagian tubuh tumbuhan yang memiliki peran sebagai….
a.tempat tumbuhan membuat makanan
b.tempat menyimpan cadangan makanan dan melindungi biji di dalamnya
c.tempat perkembangbiakan tumbuhan
d.menyerap air dan nutrisi
Jawaban:b.tempat menyimpan cadangan makanan dan melindungi biji di dalamnya

6.Tumbuhan memiliki manfaat bagi manusia sebagai bahan pangan pokok contohnya adalah….
a.tanaman padi 
b.kayu jati
c.tanaman kumis kucing
d.tanaman buah mangga
Jawaban:a.tanaman padi

7.Kayu jati dan kayu mahoni merupakan tanaman yang memiliki manfaat bagi manusia sebagai….
a.sumber bahan pangan
b.bahan pembuat obat-obatan
c.bahan perabot rumah
d.bahan jamu tradisional
Jawaban:c.bahan perabot rumah

8.Tanaman menggunakan …..dari matahari untuk memproduksi makanan.
a.energi cahaya
b.angin
c.air
d. Udara
Jawaban:  a.energi cahaya

9.Proses tanaman menggunakan energi cahaya dari matahari untuk memproduksi makanannya sendiri agar bertahan hidup disebut…..
a.memasak
b. klorofil
c. fotosintesis
d. proses perubahan energi
Jawaban:c. fotosintesis

Baca Juga: 15 Soal IPS Penilaian Harian PAT Kelas 6 SD MI Tema 7 beserta Kunci Jawaban Semester 2

10.Gas yang dikeluarkan atau diembuskan oleh manusia dan hewan saat bernafas adalah….
a.oksigen
b.karbondioksida
c.karbohidrat
d.udara
Jawaban: b.karbondioksida

11.Gas yang diperlukan  atau dihirup oleh manusia dan hewan untuk bernafas adalah…..
a.oksigen
b.karbondioksida
c.karbohidrat
d.udara
Jawaban: a.oksigen

12.Selain berfungsi menangkap cahaya matahari untuk memulai fotosintesis, klorofil juga memberikan…..
a.air pada seluruh bagian tubuh tumbuhan
b.memberikan warna pada tumbuhan
c.menghasilkan oksigen
d.menghasilkan karbondioksida
Jawaban:b.memberikan warna pada tumbuhan

13.Salah satu bahan yang terkandung dalam makanan dan sumber tenaga disebut….
a.karbohidrat
b.nutrisi
c.klorofil
d.protein
Jawaban:a.karbohidrat

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPAS Kelas 4 Kurikulum Merdeka Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah