Pentingnya Penggunaan Sunscreen untuk Wajah, Simak Selengkapnya

- 20 Februari 2022, 15:05 WIB
wajah cantik
wajah cantik /Ilustrasi Pixabay/

BANJARNEGARAKU - Kulit kusam karena sering terpapar sinar matahari? mungkin kamu belum pakai suncreen.

Penggunaan sunsreen atau tabir surya sangat penting untuk menjaga wajah dari paparan sinar UV.

Selain itu penggunaan sunscreen juga dapat mencegah terjadinya penuaan dini, dan kanker kulit.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 4 SD MI Halaman 59 60 61 Listrik Statis dan Listrik Dinamis

Sunscreen memiliki tekstur ringan, bekerja menyaring sinar matahari, dan akan menjaga kulit kita dari kerusakan.

Dilansir banjarnegaraku.com dari Channel YouTube eBright Skiin berikut selengkapnya mengenai sunscreen.

Apa saja sih jenis jenis sunscreen?

Berdasarkan cara kerjanya, sunscreen dibagi menjadi dua, yaitu phychical sunsreen dan chemical sunsreen.

Phychical sunsreen bekerja dengan cara melapisi kulit ke permukaan luar, tidak meresap kedalam kulit, cocok digunakan untuk ibu hamil dan menyusui.

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: YouTube eBright Skiin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x