Keren! Lestarikan Batik, SMPN 1 Banjarnegara Gelar Lomba Fashion Show

- 14 Mei 2022, 21:15 WIB
Siswa SMPN 1 Banjarnegara ikuti lomba Fashion Show Batik dalam rangka hardiknas tahun 2022
Siswa SMPN 1 Banjarnegara ikuti lomba Fashion Show Batik dalam rangka hardiknas tahun 2022 /doc. Humas SMPN 1 Banjarnegara

“Momen ini merupakan bentuk penghormatan dan dukungan terhadap dunia pendidikan yang ada di Indonesia untuk mencapai pendidikan yang lebih berkualitas,” ujarnya.

Lebih jauh dia menjelaskan, digesernya tanggal peringatan pada tahun ini lantaran pada 2 Mei 2022 bertepatan dengan hari raya Idul Fitri 1443 H, hal tersebut juga tertuang  dalam pedoman Peringatan Hari Pendidikan Nasional yang dikeluarkan oleh Kemendikbud Ristek.

Baca Juga: Masyarakat Diminta Lapor Jika Ternaknya Terindikasi Penyakit Mulut dan Kuku

“Kami berharap lewat lomba Fashion Show ini, dapat menumbuhkan rasa nasionalisme, sekaligus sebagai ajang kreatifitas generasi muda untuk selalu berinovasi dalam kegiatan positif,” paparnya.

Pihaknya akan terus mendukung kreatifitas dan berbagai kegiatan yang dilakukan oleh siswa melalui OSIS dengan harapan dapat memunculkan ide serta potensi peserta didik sesuai dengan konsep kurikulum Merdeka Belajar.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x