Kunci Jawaban Latihan Soal PAT PAS PJOK Kelas 5 SD MI, Deskripsikan Dua Jenis Latihan Gerakan Mendarat  

- 24 Mei 2022, 11:22 WIB
Kunci Jawaban Latihan Soal PAT PAS PJOK Kelas 5 SD MI, Deskripsikan Dua Jenis Latihan Gerakan Mendarat   
Kunci Jawaban Latihan Soal PAT PAS PJOK Kelas 5 SD MI, Deskripsikan Dua Jenis Latihan Gerakan Mendarat   /Nowo Sarwidi/Banjarnegaraku/

Sebelum menjawab pertanyaan tersebut maka kita bisa merujuk pada pembelajaran PJOK tentang kombinasi pola gerak dominan pada senam ketangkasan menggunakan alat.

1. Deskripsikan dua jenis latihan gerakan mendarat!

Jawaban : 2 jenis latihan gerakan mendarat adalah sebagai berikut.

- Bertumpu dengan kedua kaki ditekuk. Badan dicondongkan ke depan dan kedua tangan diluruskan ke depan.

- Bertumpu dengan kedua kaki ditekuk. Badan dicondongkan ke depan dan kedua tangan bertumpu di matras membantu menopang tubuh

Demikian kunci jawaban soal PAT PAS PJOK kelas 5 SD tentang soal deskripsikan dua jenis latihan gerakan mendarat.

Baca Juga: 5 Contoh Soal Essay PAT PAS PJOK Kelas 1 SD MI Semester 2 Beserta Kunci Jawaban

Merupakan materi yang dipelajari pada pelajaran 6 Kombinasi pola gerak dominan pada senam ketangkasan menggunakan alat, yang bersumber dari buku Aktif Berolahraga PJOK Kelas 5 SD/MI Kemendikbud Edisi Revisi 2019.

Disclaimer:

1. Konten ini hanya sebagai referensi orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, sebaiknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Buku Aktif Berolahraga PJOK Kelas 5 SD/MI Kemendikbud 2019


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x