16 Destinasi yang Bisa Dikunjungi saat Dieng Ditutup Sebagian Untuk Penataan sampai Juni 2024

- 30 Juni 2023, 11:59 WIB
Komplek Candi Arjuna, Pesona Dieng Sejuta Wisata, Wajib Kalian Kunjungi saat Berwisata ke Banjarnegara
Komplek Candi Arjuna, Pesona Dieng Sejuta Wisata, Wajib Kalian Kunjungi saat Berwisata ke Banjarnegara /Tangkap Layar Youtube ArtFilm Picture

Dieng Theater adalah sebuah bioskop kecil yang menyajikan film tentang Dieng. Dari asal usul, kejadian yang pernah terjadi hingga tempat wisata yang bisa dikunjungi. 

11. Bukit Sikunir

Berada di dekat desa tertinggi di Pulau Jawa, Sembungan. Dari puncak Sikunir bisa menyaksikan pemandangan sunrise yang menakjubkan. Tidak ada jaminan pasti dapat sunrise sebab kabut sering tidak bersahabat. 

12. Telaga Cebong

Tepi telaga Cebong bisa jadi alternatif buat berkemah. Di dekat situ ada penyewaan kemah serta peralatan termasuk gratis api unggun dengan harga cukup terjangkau. 

13. Gunung Bismo

Gunung Bismo memiliki ketinggian 2.365 mdpl. Merupakan gunung yang masih perawan, karena belum banyak pendaki yang mengetahuinya.

Hingga sekarang ada 5 jalur pendakian gunung Bismo yang resmi. 

  • Sikunang
  • Pulosari
  • Silandak
  • Maron
  • Deroduwur

Baca Juga: Update Kolam Renang di Banjarnegara 2023, Nomor 6 Sumber Airnya dari Kawah Gunung Berapi

14. Curug Sikarim

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah