Kasih Info Mas'e, Ini Jadwal dan Lokasi Mendeman Ebeg di Banjarnegara Minggu 1 Oktober 2023

- 1 Oktober 2023, 08:53 WIB
Info Lengkap Mas'e, Ini Jadwal dan Lokasi Mendeman Ebeg di Banjarnegara Minggu 1 Oktober 2023
Info Lengkap Mas'e, Ini Jadwal dan Lokasi Mendeman Ebeg di Banjarnegara Minggu 1 Oktober 2023 /Ki Risky Alwijaya/tangkap layar facebook Info Wayang & Ebeg Banyumas dan Sekitarnya

BANJARNEGARAKU.COM - Kalian sedang mencari informasi jadwal dan lokasi mengenai mendeman ebeg di Banjarnegara? Berikut pada artikel ini kita akan menyajikannya selengkapnya.

Berikut info jadwal dan lokasi pertunjukan kesenian tradisional kuda lumping atau mendeman ebeg di wilayah Kabupaten Banjarnegara untuk hari ini, Minggu 1 Oktober 2023.

Kuda lumping di wilayah eks Karesidenan Banyumas khususnya di Banjarnegara dikenal dengan ebeg. Selain terkenal dengan sebutan ebeg, ada juga yang menyebut janturan ataupun mendeman.

Baca Juga: Dr Muhdi: Dr Sulistiyo Tak Pernah Menyerah dalam Memperjuangkan Cita-Cita dan Memuliakan Guru

Kesenian tradisional kuda lumping ini memiliki penggemar fanatik, baik dari kalangan anak-anak, remaja hingga orang tua.

Anda ingin tahu jadwal janturan atau mendeman ebeg di Banjarnegara untuk hari ini, Minggu 1 Oktober 2023, sebagaimana dikutip banjarnegaraku.com dari akun @Dlurung X Kedung Jr yang di group facebook Info Embeg Banjarnegara (I.E.B), berikut jadwal mendeman ebeg selengkapnya:

JADWAL INFO EMBEG BANJARNEGARA MINGGU 01 OKTOBER 2023

1.MERTASARI KEC. PURWONEGORO GRUP TURONGGO BUDOYO HANYA SIANG FREE√√

2.KASILIB KARANG PUCUNG KEC. WANADADI GRUP SATRIA PUNGGAWA HANYA SIANG FREE√√

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x