SMEGA Punya Peran Penting Hasilkan Lulusan Berkualitas, Ini Kata Bupati Tiwi

- 30 Januari 2023, 15:36 WIB
SMEGA Punya Peran Penting Hasilkan Lulusan Berkualitas, Ini Kata Bupati Tiwi
SMEGA Punya Peran Penting Hasilkan Lulusan Berkualitas, Ini Kata Bupati Tiwi /Dian Sulistiono/

"Saya berharap para siswa siswi SMEGA yang masih bersekolah, terus semangat mengenyam pendidikan, karena dengan pendidikan ini akan membawa kita lebih baik," katanya.

Baca Juga: Ini Imbauan Panwaslu Kecamatan Purwareja Klampok kepada PPK Terkait Tahapan Pemutakhiran Daftar Pemilih

Di samping kualitas, mereka juga dituntut memiliki kreativitas dan inovasi untuk menghadapi tantangan zaman. Terlebih siswa SMK dicetak untuk siap langsung diterjunkan di dunia kerja.

Seperti diketahui, acara SMEGA Fest telah digelar sejak tanggal 24 hingga 29 Januari 2023. Kegiatan ini mengundang seluruh alumnus SMEGA dari semua angkatan sekaligus mendeklarasikan Ikatan Alumni SMEA/SMK Negeri 1 Purbalingga (ILUSAGA).

SMEGA Fest dimeriahkan berbagai kegiatan diantaranya game competition, Bazar Opening Ceremony, Jalan Sehat, Donor Darah, Got Talent, 3x3 Basketball, Festival Band, Bhakti Sosial, DoorPrize, E-Sport.

Baca Juga: Adakan Muscab ke-7, Pemuda Pancasila Banyumas Kembali Dipimpin Yudo F Sudiro, Berikut Selengkapnya

Acara puncak SMEGA Fest dimeriahkan Live Performance musisi ternama Guyon Waton.***

Halaman:

Editor: Nowo Sarwidi, S.Pd

Sumber: Humas Pemkab Purbalingga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x