Jadwal Ashar Keliling 'SHARLING' Pemkab Purbalingga Selama Ramadhan 1444 H, Kamis 13 April 2023

- 13 April 2023, 05:15 WIB
Ilustrasi masjid: Jadwal Ashar Keliling 'SHARLING' Pemkab Purbalingga Selama Ramadhan 1444 H, Kamis 13 April 2023, Dilengkapi Doa Buka Puasa
Ilustrasi masjid: Jadwal Ashar Keliling 'SHARLING' Pemkab Purbalingga Selama Ramadhan 1444 H, Kamis 13 April 2023, Dilengkapi Doa Buka Puasa /pixabay.com/beingboring

ذَهَبَ الظَّمَأُ، وَابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وَثَبَتَ الْأَجْرُ إِنْ شَاءَ اللَّهُ

Latin: Dzahabazh zhama’u wabtallatil ‘uruuqu, wa tsabatal ajru in syaa Allah.

Artinya: Telah hilang dahaga, dan telah basah tenggorokan, dan telah ditetapkan pahala insya Allah. (HR. Abu Daud no.2010).

Baca Juga: Ini Cara Daftar Program Mudik Gratis Polda Metro Jaya, Akhir Pendaftaran 12 April 2023

2. Bacaan doa berbuka puasa HR. Ibnu Sunni

الحَمْدُ لِلَّهِ الَّذي أعانَنِي فَصَمْتُ، وَرَزَقَنِي فأفْطَرْتُ

Latin: Alhamdulillahilladzi a’aananii fashamtu, wa razaqanii faafthartu.

Artinya: Segala puji bagi Allah yang menolongku maka aku dapat berpuasa, dan yang telah memberiku rezeki sehingga aku dapat berbuka. (HR. Ibnu Sunni).

3. Bacaan doa berbuka puasa HR. Ibnu Sunni

اللَّهُمَّ لَكَ صُمْنا، وَعلى رِزْقِكَ أَفْطَرْنا، فَتَقَبَّلْ مِنَّا إنَّكَ أنْتَ السَّمِيعُ العَلِيمُ

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x