Musim Hujan Buat Mood Jadi Melow, Berikut 5 Rekomedasi Drama Korea Selatan Sedih yang Wajib Masuk Playlist

- 11 Maret 2022, 20:41 WIB
Ilustrasi menangis.
Ilustrasi menangis. /Pixabay

Ia diberikan waktu selama 49 hari untuk kembali hidup untuk bertemu anaknya serta suaminya untuk menyelesaikan semuanya akibat kematiannya yang mendadak.

Lebih dari kisah seorang ibu dan anak, Hi Bye, Mama! juga meyuguhkan kisah keluarga dan persahabatan.

2. Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo

Baca Juga: Yuk Belajar Parenting Lewat Drama Korea Han Gong-ju

Berlatar belakang Dinasti Goryeo, Hae Soo yang diperankan oleh IU secara tiba-tiba hadir dalam kehidupan kerjaaan.

Pada masa itu, Hae Soo bertemu dengan para pangeran yang sebagian besar jatuh cinta padanya.

Salah satu pangeran bernama Wang So yang diperankan oleh Lee Joon Gi berhasil menarik perhatian Hae Soo.

Baca Juga: Reza Rahardian Kulanuwun Temui Ganjar Pranowo , Rencana Festival Film Indonesia (FFI) tahun 2022

Tetapi naas, Wang So dan Hae Soo harus mengalami kisah cinta yang tragis.

Berbagai tragedi terjadi di dalam kerajaan, dengan akhir cerita yang disuguhkan membuat penonton menantikan musim kedua untuk drama ini.

Halaman:

Editor: Nugroho Purbohandoyo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x