Capaian KAI Lebaran 2022, Antarkan 4,39 juta Pelanggan dengan Ketepatan Waktu 99 Persen dan Zero Accident

- 19 Mei 2022, 09:30 WIB
Capaian KAI Lebaran 2022 : Antarkan 4,39 juta Pelanggan dengan Ketepatan Waktu 99 Persen dan Zero Accident
Capaian KAI Lebaran 2022 : Antarkan 4,39 juta Pelanggan dengan Ketepatan Waktu 99 Persen dan Zero Accident /Twitter.com/@KAI121

Tingkat ketepatan waktu perjalanan kereta api mencapi 99 persen dan zero accident selama masa angkutan lebaran 2022.

Baca Juga: Ini Pesan Bupati Tiwi untuk Aparatur Pemerintah Desa, Jaga Harmonisasi, Simak Selengkapnya

Sementara itu, berikut ini capaian KAI terkait protokol kesehatan selama masa angkutan lebaran 2022.

Pelanggan yang diberangkatkan telah memenuhi persyaratan naik kereta api sesuai regulasi dari pemerintah.

Sebanyak 11.372 pelanggan memanfaatkan layanan vaksinasi di stasiun kereta api.

Baca Juga: 10 Soal Latihan, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Persiapan Penilaian Akhir Semester 'PAS' 2 Kelas VII SMP MTs

Sejumlah 171.036 pelanggan melakukan pemeriksaan antigen di stasiun kereta api dan 840 pelanggan ditolak keberangkatannya karena tidak memenuhi persyaratan naik kereta api.

Puncak arus mudik terjadi pada H-2 lebaran 2022. Sedangkan puncak arus balik terjadi pada H+1 lebaran 2022 dengan mengangkut sebanyak 283.736 pelanggan.

Ada beberapa rute favorit pemudik selama angkutan lebaran 2022. Meliputi, Jakarta-Bandung (PP), Jakarta-Semarang (PP), Jakarta-Surabaya (PP), Jakarta-Purwokerto (PP), Jakarta-Yogyakarta (PP), Bandung -Yogyakarta (PP).

Baca Juga: drh Rumadi Anton: Kenali Gejala PMK dan Cara Pengendaliannya, Berikut Penjelasan Selengkapnya

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Instagram @kai121_


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x