Sejarah Batik sebagai Warisan Budaya dan Beberapa Museum Batik di Indonesia, Simak Selengkapnya

- 30 September 2022, 12:28 WIB
Kain batik.
Kain batik. /John Bastian/Pexels.

Baca Juga: Lesti Kejora Dicekik dan Dibanting Suaminya, Apa Gerangan yang Terjadi

Museum yang terletak di Jakarta Pusat ini menyimpan cerita sejarah tentang perjalanan batik di Indonesia, lho.

Di sini, Sobat bisa melihat berbagai jenis motif batik dari seluruh penjuru negeri, hingga melihat peralatan yang digunakan dalam proses membatik, seperti malam (lilin), canting, serta kain celup maupun kain ikat.

Museum ini terletak di Jl. Medan Merdeka Barat No.12, Gambir, Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10110

Baca Juga: Pemkab Banjarnegara Gelar Sunatan Masal, Wujud Kepedulian Sosial untuk Masyarakat

2. Museum Ullen Sentalu di Yogyakarta.

Dikenal sebagai kota budaya, Yogyakarta memang punya banyak destinasi wisata berbasis budaya yang patut dikunjungi, salah satunya adalah Museum Ullen Sentalu.

Di museum ini, kamu bisa temukan berbagai koleksi batik khas Yogyakarta, mulai dari yang modern, hingga batik kuno yang berumur ratusan tahun.

Museum ini terletak di Jl. Boyong Kaliurang, Sleman, DI Yogyakarta.

3. Museum Batik Danar Hadi di solo.

Halaman:

Editor: M. Alwan Rifai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah