Mengapa Kecoa Nyaman di Kamar Mandi, Anda Wajib Tahu!

- 8 Juli 2023, 04:28 WIB
Kecoa serangga yang menjijikkan
Kecoa serangga yang menjijikkan /Dwi Widiyastuti/Pixabay

BANJARNEGARAKU – Kecoa binatang sejenis serangga yang ternyata sangat menyukai kamar mandi sebagai tempat hidupnya yang nyaman. Kecoa hewan yang menjijikan dan menakutkan untuk sebagian orang. Disamping itu bintang ini bisa terbang dari satu tempat ke tempat yang lain.

Kecoa nyaman di kamar mandi. Ada beberapa alasan mengapa binatang satu ini betah di kamar mandi.

Kecoa sejenis serangga yang mempunyai sayap dan bisa terbang. Hewan ini mempunyai tinggi badan yang 2 mm sampai 6 cm. Sering hidup di tempat yang lembab dan gelap.

Baca Juga: Film Transformers: Rise of the Beasts Tunjukkan Pertarungan Menegangkan dan Kecanggihan Teknologi

Kamar mandi adalah tempat ternyaman bagi kecoa. Di kamar mandi inilah ia dapat bertahan hidup. Ada 3 hal bagi kecoa untuk bisa bertahan hidup yaitu makanan, air dan tempat berlindung.

Kamar mandi menawarkan ketiga hal tersebut. Kamar mandi merupakan tempat yang ideal.

Pertama kamar mandi sebagai sumber makanan.Sisa makanan, tisu, kulit mati, rambut manusia merupakan makanan bagi kecoa.

Kedua suhu yang hangat di kamar mandi menciptkan lingkungan yang nyaman bagi kecoa untuk berkembang biak.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah