5 Tanaman Ini Bermanfaat untuk Pereda Stres, Ada Bunga Lavender hingga Pepermint....

- 3 Maret 2024, 05:10 WIB
Lidah buaya. 5 Tanaman Ini Bermanfaat untuk Pereda Stres, Ada Bunga Lavender hingga Pepermint....
Lidah buaya. 5 Tanaman Ini Bermanfaat untuk Pereda Stres, Ada Bunga Lavender hingga Pepermint.... /KarawangPost/Foto/pixabay-Lernestorod

BANJARNEGARAKU.COM - Berbagai faktor yang menjadikan diri kita stres, apakah kamu pernah mengalami stres? Bila hal ini terjadi seyogyanya jangan pernah dibiarkan begitu saja, karena itu akan membahayakan kesehatan mental diri sendiri. Lebih baik lakukan konsultasi kepada ahlinya atau meminta bantuan dengan berbagai tips yang kini bisa diakses di artikel kita kali ini.

Dikutip banjarnegaraku.com dari Pikiran-Rakyat.com, Jika merasa bahwa stres yang diderita belum cukup parah, Kamu bisa mencari solusinya dengan mengetahui apa saja yang bisa meredakan stres. Contohnya tanaman yang tidak disangka bisa menjadi solusi untuk gangguang mental satu ini.

Baca Juga: Calon Pemudik Siap-siap, Ini Cara Daftar Mudik Gratis Kemenhub 2024 Pakai Bus, Kereta Api, dan Kapal Laut....

Ternyata, tak disangka bahwa tanaman yang biasanya hanya dijadikan pajangan di depan rumah ternyata memiliki fungsi tersendiri untuk meredakan stres yang dialami manusia. Apalagi tanaman tersebut sangat mudah didapatkan di halaman sekitar rumah kita, dan atau tanaman tersebut bisa dibeli di mana saja, dan kapan saja.

Ketahuilah dan coba untuk pelihara di rumah jika memang Anda benar-benar mengalami gangguan mental yang satu ini. Simak ada beberapa daftar tanaman yang disinyalir bisa menjadi pereda stres.

Berikut Daftar Tanaman Pereda Stres

1. Lidah Buaya

Banyak khasiatnya, lidah buaya juga dipercaya meredakan stres. Sifat anti-inflamasinya bisa menyembuhkan berbagai penyakit, membantu menghilangkan bahan kimia berbahaya dari udara hingga membantu mengurangi kecemasan.

Baca Juga: Mudik Gratis Kemenhub 2024, Inilah Syarat yang Wajib Disiapkan, Berikut Jadwal Pendaftarannya....

2. Lavender

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x