5 Bentuk Dukungan Indonesia dan Rakyatnya untuk Palestina, Salah Satunya Jadi Kontroversi

- 16 Oktober 2023, 19:30 WIB
Rumah Sakit Indonesia di Jalur Gaza kembali mendapat serangan bombardir dari tentara Israel pada Selasa 18 Mei 2021.
Rumah Sakit Indonesia di Jalur Gaza kembali mendapat serangan bombardir dari tentara Israel pada Selasa 18 Mei 2021. //Twitter/

BANJARNEGARAKU.COM - Bentuk dukungan Indonesia baik oleh pemerintah maupun rakyatnya selalu ditujukan untuk Palestina. Salah satunya menjadi kontroversi awal-awal tahun 2023 lalu dimana Indonesia menolak kehadiran tim Israel dalam penyelenggaraan Piala Dunia U-20 yang akhirnya batal digelar di Indonesia.

Dukungan Indonesia kepada Palestina dilakukan bahkan pada masa orde lama kepemimpinan Soekarno. Indonesia memang dikenal menganut sistem politik bebas aktif dimana tidak ikut ambil bagian dalam perseteruan antara Barat dan Timur namun aktif dalam menghapuskan penjajahan di atas dunia.

Lantas, apa saja dukungan Indonesia dan rakyatnya untuk Palestina? Simak artikel berikut ini.

Baca Juga: Tidak Ada Tempat Aman di Gaza, 1 Juta Warga Gaza Mengungsi

Dirangkum Banjarnegaraku.com dari pemberitaan jaringan media pikiran rakyat, inilah 5 bentuk dukungan Indonesia dan rakyatnya untuk Palestina.

1. Seokarno Tegas Tolak Israel

Pada masa orde lama, aksi Soekarno dalam membela Palestina terungkap dengan penolakan terhadap Isreal yang dianggap telah merebut dan menjajah Palestina.

Pada Konferensi Asia Afrika di Bandung pada 1955, Beberapa negara, seperti Myanmar, India, dan Srilanka berpendapat agar Israel juga diikutsertakan. Namun, Indonesia menolak saran tersebut. Kehadiran Israel ditakutkan akan menyakiti bangsa-bangsa Arab yang masih berjuang memerdekakan diri termasuk Palestina.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x