Kenali PMI, Organisasi Kemanusiaan Pertama dan Tebesar di Indonesia

- 8 September 2022, 12:56 WIB
Palang Merah Indonesia (PMI)
Palang Merah Indonesia (PMI) /doc. PMI Banjarnegara

BANJARNEGARAKU.COM - Palang Merah Indonesia (PMI) adalah sebuah organisasi perhimpunan nasional di Indonesia yang bergerak dalam bidang sosial kemanusiaan dan berstatus badan hukum.

PMI mempunyai tujuh prinsip dasar gerakan internasional Palang Merah dan Bulan Sabit Merah yaitu kemanusiaan, kesamaan, kesukarelaan, kemandirian, kesatuan, kenetralan, dan kesemestaan.

Sampai saat ini PMI telah berada di 34 PMI provinsi dan sekitar 408 PMI Kabupaten atau Kota di seluruh Indonesia.

Dalam menjalankan tugasnya, Palang Merah Indonesia tidak memihak golongan politik, ras, suku ataupun agama tertentu.

Baca Juga: Tingkatkan Performa Layanan, PDAM Banjarnegara dan PT BPR BKK Jateng 'Perseroda' Jalin Kerjasama

Palang Merah Indonesia (PMI) dalam pelaksanaannya juga tidak melakukan pembedaan tetapi mengutamakan korban yang paling membutuhkan pertolongan segera untuk keselamatan jiwanya.

Berdirinya Palang Merah di Indonesia sebetulnya sudah dimulai sebelum perang dunia II, tepatnya 12 Oktober 1873.

Pemerintah Kolonial Belanda mendirikan Palang Merah di Indonesia dengan nama Nederlandsche Roode Kruis Afdeeling Indie (NERKAI) yang kemudian dibubarkan pada saat pendudukan Jepang.

Baca Juga: Cegah Pembukaan Lahan Ilegal, Forkompincam Batur Pasang Spanduk Peringatan

Halaman:

Editor: M. Alwan Rifai


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x