Loker CPNS 2023 Segera Dibuka, Mardani Ali Sera Minta Jangan Ada Calo Apalagi Titipan...

- 14 Juni 2023, 15:06 WIB
Ilustrasi pendaftaran CPNS 2023. Loker CPNS 2023 Segera Dibuka, Mardani Ali Sera Minta Jangan Ada Calo Apalagi Titipan...
Ilustrasi pendaftaran CPNS 2023. Loker CPNS 2023 Segera Dibuka, Mardani Ali Sera Minta Jangan Ada Calo Apalagi Titipan... /Uingusdur.ac.id/

BANJARNEGARAKU.COM - Lowongan kerja (Loker) CPNS tahun 2023 segera dibuka pendaftarannya. Ketua DPP PKS, Mardani Ali Sera mengomentari rekrutmen CPNS 2023. Pendaftaran akan dimulai pada September 2023.

Pada rekrutmen CPNS 2023 kali ini ada lebih dari satu juta formasi yang tersedia, dan kuota tersebut dibagi di beberapa sektor. Secara keseluruhan, 1.031.751 formasi. Formasi tersebut dibagi dengan perbandingan 80:20.

Baca Juga: Polda Metro Jaya Tangkap 60 Pelaku Perjudian di Jakpus, Mayoritas Lansia...

Dlansir Banjarnegaraku.com dari Pikiran-Rakyat.com pada 13 Juni 2023, Rekrutmen CPNS 2023 Dibuka, Mardani Ali Sera: Jangan Ada Calo Apalagi Titipan.

Sedangkan sebanyak 80 persen terdiri dari non ASN atau pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK). Kemudian 20 persen sisanya diperuntukkan bagi fresh graduate, terutama yang memiliki kemampuan digital.

Dari angka tersebut, rinciannya terdiri dari 15.858 CPNS dosen, 18.595 tenaga teknis lain, 6.472 PPPK dosen, 12.000 PPPK tenaga guru, 12.719 PPPK tenaga kesehatan, dan 15.205 PPPK tenaga teknis lain.

Baca Juga: Hore! Kemenag Buka Beasiswa Kuliah Satu Semester di Luar Negeri, Begini Syaratnya

Selain itu, ada juga untuk tenaga daerah terdapat 580.202 PPPK guru, 327.542 PPPK tenaga kesehatan, dan 35.000 PPPK tenaga teknis lainnya, serta alokasi PNS lulusan kedinasan sebanyak 6.259 orang.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Formasi PPPK 2023 Provinsi Jambi

22 September 2023, 19:09 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Brebes

22 September 2023, 19:02 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Bengkulu Tengah

22 September 2023, 18:56 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Sigi

22 September 2023, 18:37 WIB

Terpopuler

Kabar Daerah

x