Imbau Jemaah Haji Tidak Bawa Makanan dari Negara Asal, Ini Kata Pemerintah Arab Saudi...

- 19 Juni 2023, 09:45 WIB
Ilustrasi haji. Imbau Jemaah Haji Tidak Bawa Makanan dari Negara Asal, Ini Kata Pemerintah Arab Saudi...
Ilustrasi haji. Imbau Jemaah Haji Tidak Bawa Makanan dari Negara Asal, Ini Kata Pemerintah Arab Saudi... /Pixabay/Abdullah_Shakoor/

BANJARNEGARAKU.COM - Imbauan Pemerintah Arab Saudi, agar para jemaah haji dari seluruh dunia diminta untuk tidak membawa makanan dari negara asal secara berlebihan.

Imbauan tersebut dikeluarkan terkait keluarnya peringatan kesehatan masyarakat selama musim haji yang dipicu makanan tak higienis.

Baca Juga: Hasil Sidang Isbat Idul Adha 2023, Kemenag: Hilal di Atas Ufuk

Dilansir Banjarnegaraku.com dari PMJ News pada 19 Juni 2023, Pemerintah Saudi Imbau Jemaah Haji Tidak Bawa Makanan dari Negara Asal.

Dan dikutip dari situs resmi pemerintah Saudi Gulf News, Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi, pada Minggu 18 Juni 2023 waktu setempat, mengeluarkan peringatan kesehatan masyarakat untuk para jamaah agar tidak mengonsumsi makanan terpapar.

Hal beralasan, bahwa peringatan itu dikeluarkan sebagai pedoman lebih luas guna melindungi kesehatan para jemaah selama proses haji.

Baca Juga: Sifatku :Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Bab 1 Kelas 5 SD MI Halaman 8,11 Kurikulum Merdeka

Lantas, masih dari imbauan Kementerian Saudi, restoran-restoran di sekitar Masjidil Haram, Makkah, menyediakan berbagai makanan dari banyak negara. Dengan demikian jemaah tak perlu khawatir tak cocok dengan menu di Saudi.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x