204.807.222 Orang Indonesia Sah Terdaftar Sebagai Pemilih pada Pemilu 2024

- 3 Juli 2023, 14:09 WIB
Gedung KPU
Gedung KPU /Brave/Antara/tangkap layar
  • Jawa Barat 35.714.901 orang
  • Jawa Timur 31.402.838 orang
  • Jawa Tengah 28.289.413 orang
  • Banten 8.842.646 orang
  • DKI Jakarta 8.252.897 orang
  • DI Yogyakarta 2.870.974 orang

Provinsi di luar Pulau Jawa yang memiliki jumlah pemilih masuk lima besar adalah Sumatera Utara dengan 10.853.940 pemilih.

Pemilu24 Vote
Pemilu24 Vote RGY23/pixabay

DPT yang ditetapkan sudah melalui proses verifikasi yang panjang. Penyusunan DPT melibatkan petugas pemutakhiran pemilih dan rekapitulasinya dilakukan secara berjenjang dari KPU kabupaten dan kota, KPU provinsi, hingga ditetapkan di tingkat nasional oleh KPU RI.

Pemilih dalam negeri berjumlah 203.056.748 orang, sementara pemilih di luar negeri sebanyak 1.750.474 orang.

Petugas pemutakhiran data pemilih yang melakukan pencocokan dan penelitian menemukan banyak pemilih pemula yang berusia 17 tahun serta pemilih dari kalangan TNI dan Polri yang baru mendapatkan hak pilih setelah memasuki usia pensiun.

Demikian artikel mengenai KPU sah menetapkan 204.807.22 orang pemilih dalam DPT untuk Pemilu 2024. didominasi pemula dan pemilih muda, dan 50 persen lebih ada di Pulau Jawa.***

 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Formasi PPPK 2023 Provinsi Jambi

22 September 2023, 19:09 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Brebes

22 September 2023, 19:02 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Bengkulu Tengah

22 September 2023, 18:56 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Sigi

22 September 2023, 18:37 WIB

Terpopuler

Kabar Daerah