Peringati HUT Ke-59, Peradin Bentuk Satgas Hajar Politik Uang Pemilu

- 8 September 2023, 10:16 WIB
Boyamin Saiman, Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI)
Boyamin Saiman, Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) /Dokumen Pribadi

Selain itu, Pemberian Award “Pendobrak Hukum” juga akan diberikan kepada Paguyuban Warga Kedungombo dan Pendamping Hukum atas perannya melawan kekuasaan Orde Baru yang memarginalkan rakyat berupa penggusuran tidak manusiawi tanpa ganti rugi yang memadai dari proyek pembangunan Bendungan Kedungombo.

Momentum Ultah Ke-59 Peradin dijadikan introspeksi untuk meneguhkan diri Peradin adalah organisasi advokat haruslah berjiwa konservatif progresif yang tidak terseret oleh hiruk pikuk panjat sosial ( pansos ) media sosial hanya untuk sekadar popularitas murahan kosong tanpa substansi sumbangan pembaharuan hukum.

Peradin Sadar Pemilu

Dalam rangka HUT Ke-59 PERADIN, dengan tema "Peran Advokat dalam advokasi Pemilu 2024 sejalan dengan profesi advokat sebagai The Guardian of constitution", maka sudah barang tentu peran advokat sangat penting dalam terselenggaranya Pemilu yang adil dan berkeadaban.

Baca Juga: Hafal, Pahami, Teladani! 99 Asmaul Husna dan Artinya, Pasti Manjur

Peradin menolak politik uang dalam Pemilu. Peradin akan "menghajar" peserta pemilu yang membodohi rakyat dalam bentuk melakukan politik uang.

Koordinator MAKI, Boyamin Saiman (tengah).
Koordinator MAKI, Boyamin Saiman (tengah).

"Menghajar" politik uang dimaksud adalah dengan cara melaporkan dan mengawalnya kepada Bawaslu dan Penegak Hukum.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: MAKI boyamin saiman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Formasi PPPK 2023 Provinsi Jambi

22 September 2023, 19:09 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Brebes

22 September 2023, 19:02 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Bengkulu Tengah

22 September 2023, 18:56 WIB

Formasi PPPK 2023 Kabupaten Sigi

22 September 2023, 18:37 WIB

Terpopuler

Kabar Daerah