Bagai Serangan G30S: Kenaikan Harga BBM Menyerang Masyarakat, Solar dan Pertalite Harga Segini

- 1 Oktober 2023, 10:29 WIB
Pertamina Petambakan Banjarnegara
Pertamina Petambakan Banjarnegara /Brave

Selanjutnya bahan bakar diesel juga alami kenaikan. Pertamina Dex awalnya dijual Rp14.350 per liter, kini harganya berubah jadi Rp16.900 per liter.

Dexlite juga mengalami kenaikan harga. Dari awalnya Rp13.950 per liter, kini berubah menjadi Rp16.350 per liter dengan kenaikan paling tinggi.

Sedangkan untuk bahan bakar subsidi seperti Pertalite dan Pertamina Biosolar harganya tetap sama. Pertalite dijual Rp10.000 per liter, dan Biosolar seharga Rp6.800 per liter.

Berikut adalah harga BBM Pertamina terbaru berlaku hari ini, Jumat 1 September 2023:

  • Bio Solar : Rp6.800 per liter
  • Pertalite: Rp10.000 per liter
  • Pertamax : Rp13.300 per liter
  • Pertamax Green 95: Rp15.000 per liter (naik Rp1.500 per liter dari sebelumnya Rp13.500 per liter)
  • Pertamax Turbo: Rp15.900 per liter (naik Rp1.500 per liter dari sebelumnya Rp14.400 per liter)
  • Dexlite: Rp16.350 per liter (naik Rp2.400 per liter dari sebelumnya Rp13.950 per liter)
  • Pertamina Dex: Rp16.900 per liter (naik Rp2.550 per liter dari sebelumnya Rp14.350 per liter

Berikut perbandingannya dengan harga BBM Pertamina per 1 Agustus 2023

  • Bio Solar : Rp6.800 per liter
  • Pertalite: Rp10.000 per liter
  • Pertamax : Rp12.500 per liter
  • Pertamax Turbo: Rp14.400 per liter (naik Rp400 per liter dari sebelumnya Rp14.000 per liter)
  • Dexlite: Rp13.950 per liter (naik Rp500 per liter dari sebelumnya Rp13.150 per liter)
  • Dex: Rp14.350 per liter (naik Rp800 per liter dari sebelumnya Rp13.550 per liter

Demikianlah serangan G30S yang dilakukan Pertamina dengan pengumuman kenaikan harga BBM. Tentu masyarakat pengguna dituntut merogoh kocek semakin dalam untuk mengisi kendaraan. ***

Disclaimer: Artikel ini telah tampil di Pikiran-Rakyat.com dengan judul "Harga BBM Pertamina Terbaru 1 September 2023, Pertamax Alami Kenaikan!"

 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah