Presiden AS Joe Biden Perluas Akses Israel Ambil Persediaan Senjata di Gedung Putih

- 27 November 2023, 23:38 WIB
Joe Biden presiden Amerika. Presiden AS Joe Biden Perluas Akses Israel Ambil Persediaan Senjata di Gedung Putih
Joe Biden presiden Amerika. Presiden AS Joe Biden Perluas Akses Israel Ambil Persediaan Senjata di Gedung Putih /@joebiden/Instagram

BANJARNEGARAKU.COM - Presiden negara adikuasa Amerika Serikat (AS) Joe Biden, akan terus berusaha memperluas akses Israel untuk bisa mengambil persediaan senjata AS di Gedung Putih.

Sedangkan saat ini upaya Gedung Putih bertujuan mencabut hampir semua aturan terkait pembatasan akses Israel terhadap senjata dari persediaan yang ada di AS. Saat pembatasan dibuka maka memungkinkan Israel untuk mengakses senjata AS melalui saluran pipa senjata dengan lebih lancar.

Baca Juga: Gus Baha: Selalu Mengingat Dosa Saja Sama Halnya Mengabaikan Nikmat Allah SWT

Dilansir banjarnegaraku.com dari Pikiranrakyat-Depok.com pada 27 November 2023, Joe Biden akan Perluas Akses Israel untuk Ambil Persediaan Senjata AS di Gedung Putih.

Namun, ternyata Gedung Putih membuat senat Amerika Serikat untuk membatalkan pembatasan tersebut dalam permintaan anggaran tambahan terbarunya pada 20 Oktober.

Diketahui, senjata AS yang digelontorkan bagi Israel adalah senjata berkekuatan tinggi dengan biaya rendah dan pengawasan kongres yang cenderung minim.

Baca Juga: Beri Motivasi, Pemkab Purbalingga Apresiasi Kinerja dan Dedikasi Kader Kesehatan

Selain itu, persediaan senjata untuk Israel sudah dibuat pada 1980an memberi Pentagon persediaan senjata yang kuat untuk digunakan jika terjadi konflik regional.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Pikiranrakyat-Depok.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x