Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD MI Halaman 61 62 Apakah Bulan Bergerak?

27 Februari 2022, 16:15 WIB
Gerak Bulan /Tangkap Layar Buku Tematik Kemdikbud/

BANJARNEGARAKU - Adik adik kelas 6, berikut artikel pembahasan dan kunci jawaban soal Buku Tematik Kemendikbud revisi 2018, Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Bumiku dan Musimnya, Pembelajaran 2 halaman 61 62.

Sekarang kita akan mempelajari pembahasan dan kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Pembelajaran 2 halaman 61 62, apakah bulan bergerak?

Artikel ini akan membahas kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Pembelajaran 2, bersumber dari Buku Tematik Kelas 2 Kemendikbud revisi 2018, apakah bulan bergerak? 

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 6 SD MI Halaman 61 62 65 66 69 Apa yang Dapat Kamu Simpulkan dari Gerak Bulan?

Kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Pembelajaran 2 halaman 61 62, apakah bulan bergerak? merupakan pembahasan artikel ini, yang dipandu oleh Yuniati SPd SD MSi pendidik SD Negeri 1 Kenteng, Kecamatan Madukara, Banjarnegara.

Alternatif kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Pembelajaran 2 halaman 61 62, apakah bulan bergerak? sebagai pedoman orang tua saat mendampingi kalian belajar, sehingga kalian harus berusaha mengerjakan sendiri terlebih dahulu sebelum bertanya kepada orang tua.

Adik-adik kelas 6, mari kita simak pembahasan Tema 8 kelas 6 SD MI subtema 2 Pembelajaran 2 halaman 61 62, apakah bulan bergerak?

Baca Juga: Doa Bangun Tidur dan Dzikir Pagi, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI halaman 61

Ayo Mengamati

Pada siang hari, suhu udara panas. Akibatnya, kaca jendela memuai. Namun, pada malam hari, suhu menurun. Perubahan suhu membuat kaca jendela menyusut. Karena itulah, ukuran bingkai lebih besar daripada ukuran kaca. Ada cukup ruang tersedia saat kaca memuai sehingga kaca tidak pecah. Saat musim kemarau, malam hari tampak cerah. Cobalah pergi keluar teras rumahmu saat bulan purnama. Pandangilah bulan.

Bagaimana bentuk bulan?

Jawaban:

- Bulat.

Apakah bulan bergerak?

Jawaban:

- Ya, bulan bergerak.

Baca Juga: Doa Naik Kendaraan, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

Apakah bulan memiliki cahaya sendiri?

Jawaban:

- Tidak, bulan tidak memiliki cahaya sendiri. Cahaya bulan berasal dari pantulan cahaya matahari.

Apakah bulan berputar?

Jawaban:

- Ya, bulan berputar pada porosnya.

Apa yang dikelilingi bulan?

Jawaban:

- Bulan mengelilingi bumi.

- Bersama sama dengan bumi, bulan mengelilingi matahari.

Amati gambar berikut

 

Gerak Bulan

kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI halaman 62

Apa yang dapat kamu simpulkan dari gerak bulan?

Jawaban:

Terdapat 2 gerak bulan :

- Revolusi bulan, yaitu bulan bergerak mengelilingi bumi. Sekali putaran bulan mengelilingi bumi membutuhkan waktu 1 bulan atau 29,5 hari. Selain mengelilingi bumi, bulan juga bersama sama bumi mengelilingi matahari.

- Rotasi bulan, yaitu bulan berputar pada porosnya. 

Baca Juga: Doa Sebelum Pergi ke Pasar, Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

Adik-adik kelas 6, itulah alternatif kunci jawaban dan pembahasan apakah bulan bergerak? pada Tema 8 kelas 6 SD MI halaman 61 62. Semangat belajar!

Kunci jawaban Tema 8 kelas 6 SD MI apakah bulan bergerak? adalah materi yang dipelajari yang bersumber dari Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018.

Disclaimer:
1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3) Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban, banjarnegaraku.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.***

 

 

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018

Tags

Terkini

Terpopuler