Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD Halaman 49, Siti Bersama Keluarga Berkunjung ke Rumah Nenek di Desa..

- 8 Maret 2022, 19:05 WIB
Ilustrasi desa - pembahasan dan kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 49 pada Bab 2 tentang Kecepatan dan Debit, Siti bersama keluarga berkunjung ke rumah nenek di desa
Ilustrasi desa - pembahasan dan kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 49 pada Bab 2 tentang Kecepatan dan Debit, Siti bersama keluarga berkunjung ke rumah nenek di desa /Pixabay/jpeter2

BANJARNEGARAKU - Kali ini kita akan mengulas mengenai pembahasan dan kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 49 pada Bab 2 tentang Kecepatan dan Debit, Siti bersama keluarga berkunjung ke rumah nenek di desa..

Berikut pembahasan dan kunci jawaban buku Matematika Kelas 4 SD Halaman 49 pada Bab 2 tentang Kecepatan dan Debit, Siti bersama keluarga berkunjung ke rumah nenek di desa..

Dalam artikel ini kita akan membahas kunci jawaban dari pertanyaan Matematika, Siti bersama keluarga berkunjung ke rumah nenek di desa. Mereka tiba di rumah nenek pada pukul 13.30. Apabila mereka di perjalanan beristirahat selama 30 menit dan lama perjalanan selama 4 jam 30 menit, pukul berapa mereka berangkat?

Baca Juga: Tulis Urutan Peristiwa Cerita 'Bunga Paling Berharga', Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 8 Halaman 39 40 41

Pertanyaan tersebut adalah salah satu pertanyaan yang termuat dalam buku Matematika Kelas 5 SD pada BAB 2 tentang Kecepatan dan Debit.

Untuk menjawab pertanyaan berkaitan dengan soal pukul berapa mereka berangkat? maka kita dapat kembali ke materi Kecepatan dan Debit.

Artikel pembahasan dan kunci jawaban ini dipandu oleh Yuniati SPd SD MSi pendidik SD Negeri 1 Kenteng, Madukara, Banjarnegara yang telah bekerja sama dengan Banjarnegaraku.Com.

Sebelum menjawab pertanyaan tersebut maka kita bisa merujuk pada pembelajaran Matematika tentang Kecepatan dan Debit yang telah kita pelajari.

Baca Juga: Peristiwa pada Teks 'Belajar Toleransi dari Permainan Tradisional Anak', Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 8

Diketahui: - tiba di rumah nenek pada pukul 13.30.

- di perjalanan beristirahat selama 30 menit

- lama perjalanan selama 4 jam 30 menit

Ditanya: pukul berapa mereka berangkat?

Total perjalanan = Lama istirahat + Lama perjalanan

Total perjalanan = 30 menit + 4 jam 30 menit

Total perjalanan = 5 jam

Waktu berangkat = waktu sampai - lama perjalanan

1 3 . 3 0
5 . 0 0
__________ -

0 8 . 3 0

Jawaban: Jadi pukul berapa keluarga siti berangkat? jawabannya adalah pukul 08.30

Baca Juga: Ceritakan secara Singkat Peristiwa pada Teks 'Rumah Betang Uluk Palin' Kunci Jawaban Kelas 5 SD MI Tema 8

Demikian jawaban untuk soal pukul berapa mereka berangkat? jawabannya adalah 08.30, semoga bermanfaat.

Disclaimer: Kunci jawaban ini merupakan panduan, siswa maupun orang tua dapat menggunakan cara yang berbeda

Jawaban di atas hanyalah contoh dan tidak mutlak. Banjarnegaraku.Com tidak bertanggung jawab untuk kesalahan yang termuat dalam jawaban.***

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Buku Matematika Kelas 5 SD/MI Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah