Hasil Percobaan Gaya dalam Mendorong Meja Sendiri dan Berdua. Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 8 Halaman 20 21

- 8 Maret 2022, 23:30 WIB
Gaya dalam mendorong meja sendirian dan berdua, perbedaan yang dirasakan saat mendorong meja
Gaya dalam mendorong meja sendirian dan berdua, perbedaan yang dirasakan saat mendorong meja /Tangkap Layar Buku Tematik Kemendikbud/

Tulislah hasil percobaanmu dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut.

1. Apa perbedaan yang kamu rasakan saat mendorong meja sendiri dan berdua?

Jawaban :

- Saat mendorong meja sendiri dan berdua kekuatannya berbeda, sehingga besarnya gaya berbeda. Jumlah gaya saat meja didorong berdua adalah dua kali lebih besar dibandingkan saat meja didorong sendiri.

kunci jawaban kelas 4 SD MI halaman 21

2. Bagaimana pergerakan meja saat didorong sendiri dan berdua?

Jawaban :

- Gerak meja saat didorong berdua lebih ceapat daripada saat meja didorong sendiri.

3. Apa kesimpulanmu dari percobaan ini?

Jawaban :

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x