Terbaru, 30 Soal UAS, UKK dan PAT Kelas 2 SD MI Tema 7 Semester Genap Paket 3

- 16 April 2022, 20:05 WIB
Terbaru, 30 soal UAS, UKK dan PAT kelas 2 SD MI Tema 7 semester genap Paket 3, sebagai referensi mempelajari soal sesuai kompetensi dasar. Banjarnegaraku/ Yuniati
Terbaru, 30 soal UAS, UKK dan PAT kelas 2 SD MI Tema 7 semester genap Paket 3, sebagai referensi mempelajari soal sesuai kompetensi dasar. Banjarnegaraku/ Yuniati /

Data di atas termasuk perbedaan dalam ....

a. makanan kesukaan
b. kegemaran
c. warna kesukaan

Jawaban: a

Penjelasan:
Data di atas tentang makanan kesukaan siswa kelas 2.

4. Dalam pembagian kegiatan piket kelas terdapat siswa laki laki dan perempuan dalam satu regu. Semua harus saling menghargai dan bekerjasama.
Perbedaan pada regu piket adalah perbedaan ....

a. tinggi badan
b. jenis kelamin
c. warna kulit

Jawaban: b

Penjelasan:
Regu piket di atas memiliki perbedaan jenis kelamin.

5. Pernyataan:

1) Duduk melihat regu piket sedang membersihkan kelas.
2) Ikut serta piket membersihkan kelas.
3) Bekerjasama dengan semangat membersihkan kelas.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Buku Tematik SD Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah