Bank Soal Ulangan Harian Kelas 5 Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan, PPKN KD. 3.1 Nilai Nilai Pancasila

- 19 April 2022, 06:22 WIB
Ilustrasi Bank Soal  Ulangan Harian Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan
Ilustrasi Bank Soal Ulangan Harian Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan /mohamed_hassan/pixabay/

Namun Linda selalu meningatkan Lando perbuatan itu tidak baik. Linda mencontohkan kepada teman temannya untuk menghargai bahasa daerah lain, atau bahkan ikut belajar bahasa daerah lain untuk menambah wawasan.

Linda selalu menggunakan bahasa Indonesia dalam berkomunikasi dengan teman barunya untuk menghidari kesalah pahaman.

Baca Juga: Kumpulan Soal, Kunci Jawaban, Pembahasan Ujian Sekolah US IPA Kelas 6 SD MI Berdasarkan Kisi Kisi TA 2021 2022

01. Tokoh yang memiliki jiwa Pancasila dalam kehidupan sehari hari adalah ....

a. Lando

b. Lisa

c. Asep

d. Linda

Jawaban: d

Pembahasan:

Linda mmemiliki sikap menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan dengan mengingatkan kepada Asep untuk menghargai bahasa daerah lain untuk menjaga persatuan dan keatuan bangsa.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x