Seberapa Jawa Kah Kamu? Membuat Kalimat dari Kata Dasar dalam Bahasa Jawa 'Akeh' dan Menunjukkan Artinya

- 21 April 2022, 06:17 WIB
Remen Basa Jawa - Seberapa Jawa kah Kamu? Membuat Kalimat dari Kata Dasar dalam Bahasa Jawa 'Akeh' dan Menunjukkan Artinya
Remen Basa Jawa - Seberapa Jawa kah Kamu? Membuat Kalimat dari Kata Dasar dalam Bahasa Jawa 'Akeh' dan Menunjukkan Artinya /Aldela Aishatsani/Spensabara/Banjarnegaraku

Pedoman arti bahasa Jawa ini berpedoman pada E-Kamus Praktis Jawa-Indonesia untuk SD/MI Kemdikbud Balai Bahasa Provinsi DIY.

1. Nalika mangsa ketiga, lintange katon akeh.

Artinya:

Ketika musim kemarau, bintang terlihat banyak.

Pada kalimat bahasa Jawa di atas, kata 'akeh' memiliki arti banyak.

Baca Juga: Seberapa Jawa Kamu! Buat Kalimat dari Bahasa Jawa 'Angger' dan Tunjukkan Artinya

2. Nalika kali Serayu banjir wingi sore, wong mancing pada olih iwak akeh-akeh.

Artinya:

Ketika sungai Serayu banjir kemarin sore, orang memancing mendapatkan ikan banyak sekali.

Pada kalimat di atas, kata 'akeh-akeh' memiliki arti banyak sekali.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Kemdikbud Balai Bahasa Provinsi DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah