Ini 15 Contoh Soal IPA Kelas 9 SMP MTs: Listrik Dinamis Siap PAS, Ulangan Harian dan Kunci Jawaban

- 30 November 2023, 11:09 WIB
Ilustrasi  Ini 15 Contoh Soal IPA Kelas 9 SMP MTs: Listrik Dinamis Siap PAS, Ulangan Harian dan Kunci Jawaban
Ilustrasi Ini 15 Contoh Soal IPA Kelas 9 SMP MTs: Listrik Dinamis Siap PAS, Ulangan Harian dan Kunci Jawaban /PEXELS/Katerina Holmes

B. URAIAN

1. Muatan listrik sebesar 20 coulomb mengalir melalui kawat penghantar selama 1 menit. Hitung Kuat arus yang mengalir!
Pembahasan:


Diketahui: Q = 20 C, t = 1 menit = 60 sekon
Dintanyakan: I….?

I = Q /t
   = 20 C / 60 sekon
   = 1/3 Ampere

2. Pada rangkaian baterai membutuhkan energi sebesar 30 J untuk memindahkan muatan listrik sebesar 10 C. Berapakah beda potensial kutub-kutub baterai ?
Pembahasan:


Diketahui: W = 30 J, Q = 10 C
Dintanyakan: V….?
Jawab:
V= W/Q
  = 30 J / 10 C
  = 3 Volt

Baca Juga: Ini Kunci Jawaban Matematika Latihan 3.3 No.5-7 SMP MTs Kelas 9 Halaman 171 Materi Rotasi Semester 1

3. Perhatikan gambar rangkaian berikut!


Jika R1 = 6 Ohm, R2 =10 Ohm, R3 =15 Ohm dan kuat arus arus listrik yang mengalir melalui R1 sebesar 2 A, hitung beda potensial baterai (V)!
Pembahasan:


Hambatan pengganti paralel R1 dan R2
1/Rp = 1/R2 + 1/R3
1/Rp = 1/10Ω + 1/15Ω
1/Rp = 3/30Ω + 2/30Ω = 5/30
   Rp = 30/5Ω = 6Ω

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku IPA SMP/MTs Kemdikbud Kelas 9 edisi revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah