Ini Pembahasan Soal OSN, Latihan Soal OSN Matematika SD MI dengan Kunci Jawaban Terbaru Lolos Kabupaten 2024

- 14 Maret 2024, 05:00 WIB
Ilustrasi Ini Pembahasan Soal OSN, Latihan Soal OSN Matematika SD MI dengan Kunci Jawaban Terbaru Lolos Kabupaten 2024
Ilustrasi Ini Pembahasan Soal OSN, Latihan Soal OSN Matematika SD MI dengan Kunci Jawaban Terbaru Lolos Kabupaten 2024 /Thomas Park/unsplash

Jumlah anak dalam antrian adalah 15 + 326 – 1 = 340 orang

Baca Juga: Ini 15 Soal OSN Terbaru, Contoh Soal OSN IPA SD MI Sukses Tingkat Kabupaten 2024 dan Kunci Jawaban

6. Misalkan a² + b² = 39 dan ab = 5, maka nilai a + b adalah... .

Pembahasan: 

(a + b)² = a² + b² + 2ab
             = 39 + 2.5
             = 49
a + b = √49  
a + b = 7 atau a + b = –7

Jadi nilai a + b adalah 7 dan –7

7. Tono dan Tini berjaan bersamaan mengelilingi lapangan berbentuk persegi yang panjang sisinya 180 meter mulai dari titik A. Diasumsikan Tono dan Tini berjalan dengan kecepatan berturut-turut 72 meter/menit dan 60 meter/menit. Jika mereka bertemu untuk pertama kalinya kembali di titik A, setelah Tono berjalan n putaran dan Tini berjalan m putaran, maka nilai m + n adalah... .

Pembahasan:

Keliling lapangan yaitu:
K = 4 x s
K = 4 x 180
K = 720 m

Waktu Toto untuk mengeliling 1 putaran lapangan yaitu:
720 : 72
10 menit
Waktu Titi menegeliling 1 putaran lapangan yaitu:
720 : 60
12 menit
KPK dari 10 menit dan 12 menit adalah 60 menit.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Matematika Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah