Satu Bulan Jelang Idul Adha, Harga Sapi di Banjarnegara Masih Tinggi

- 7 Juni 2022, 15:25 WIB
Hampir sebulan menjelang datangnya hari raya Idul Adha 1443 Hijriah, harga sapi di Banjarnegara masih tergolong tinggi dan melonjak.
Hampir sebulan menjelang datangnya hari raya Idul Adha 1443 Hijriah, harga sapi di Banjarnegara masih tergolong tinggi dan melonjak. /banjarnegaraku.com

Senada dengan hal tersebut, Sunarto peternak sapi asal Sokanandi mengemukakan saat ini dirinya hanya mengandalkan calon pembeli yang datang kerumah atau diantar oleh relasi.

Omset atau penghasilan yang diraih saat ini berbanding terbalik dengan kondisi jelang Idul Adha pada tahun sebelumnya.

Baca Juga: Warga Karangtengah Banjarnegara Kunjungi PLTP Patuha Bandung, Berikut Selengkapnya

“Biasanya waktu-waktu saat ini sudah banyak yang pesan dan kalau kekurangan kita sudah mulai mencari sampai ke luar daerah,” ujarnya.

Tak ingin usahanya merugi, pihaknya terpaksa hanya mengandang atau memelihara segelintir sapi saja sambal menunggu kondisi kembali normal seperti sedia kala.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah