PKD Se-Kecamatan Purwareja Klampok Dilantik, Siap Sukseskan Pemilihan Serentak 2024

- 1 Juni 2024, 15:38 WIB
PKD se-Kecamatan Purwareja Klampok dilantik pada 1 Juni 2024
PKD se-Kecamatan Purwareja Klampok dilantik pada 1 Juni 2024 /Afif/

Baca Juga: Apa Itu Pengawas Kelurahan/Desa? Serta Tugas, Wewenang dan Kewajiban PKD dalam Pemilihan Umum 'Pemilu'

Ketua Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan Purwareja Klampok, M. Fuad Arief, Lc. M.H. menegaskan kepada para PKD terlantik untuk menjunjung tinggi integritas supaya pengawas bisa terjaga martabatnya.

Camat Purwareja Klampok Drs. Susanto berpesan dalam sambutanya agar PKD menghayati dan mengamalkan pakta integritas yang telah ditandatangani.

Selain itu, hadir menyaksikan pelantikan PKD yaitu Danramil Purwareja Klampok, Perwakilan Kapolsek Purwareja Klampok, Ketua PPK Purwareja Klampok, dan Rohaniawan.

Pascadilantik, PKD se-Kecamatan Purwareja Klampok akan langsung bekerja melakukan pengawasan tahapan pemilihan 2024***

Halaman:

Editor: Afif Fatkhurahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah