Banyumas Deklarasikan Gerakan Kecamatan Tangguh Bencana, Tingkatkan Penangulanagn Bencana di Wilayah....

- 28 Februari 2024, 11:32 WIB
Banyumas Deklarasikan Gerakan Kecamatan Tangguh Bencana, Tingkatkan Penangulanagn Bencana di Wilayah..../Prokopim Banyumas
Banyumas Deklarasikan Gerakan Kecamatan Tangguh Bencana, Tingkatkan Penangulanagn Bencana di Wilayah..../Prokopim Banyumas /Dian Sulistiono/

Menurutnya, rencana kontinjensi juga disiapkan terhadap wilayah yang memiliki potensi bencana banjir khususnya Kecamatan Kemranjen, Sumpiuh, dan Tambak.

Baca Juga: 10 Soal Bahasa Indonesia Penilaian Harian PAT Kelas 6 SD MI Tema 7 beserta Kunci Jawaban Semester 2

Setelah semua itu dilakukan, harus disusun perencanaan yang mencakup proses evakuasi, jalur evakuasi, lokasi pengungsian, dan sebagainya termasuk skenario jika kejadian bencana itu berlarut-larut harus disiapkan dapur umum beserta logistiknya.

"Akan tetapi sebelum rencana operasi itu disusun, harus ada simulasi penanganan darurat bencana untuk menunjukkan kesiapan masyarakat dan aparatur pemerintah dalam menghadapi bencana," lanjutnya

Terkait dengan hal itu, Pj Bupati meminta seluruh camat untuk segera menyusun rencana kontinjensi dan rencana operasi serta menggelar simulasi pada bulan Maret.

Baca Juga: 15 Soal SBdP Penilaian Harian PAT Kelas 6 SD MI Tema 7 beserta Kunci Jawaban Semester 2

Sementara itu Kepala Pelaksana BPBD Banyumas Budhi Nugroho mengatakan dengan pembentukan Kencana ini, akan memastikan pelayanan kepada masyarakat lebih cepat dan lebih baik terutama saat sauatu wilayah terjadi bencana alam.

Dengan adanya Deklarasi Kencana ini, juga akan lebih memudahkan pihaknya melakukan kordinasi dan penanganan jika terjadi bencana. Meski selama ini Camat yang ada di Banyumas, sudah melakukan penanganan kebencanaan.

“Penanganan kebencanana ini dilakukan oleh semua lembaga, nah ini Kencana ini diterbitkan aturannya oleh Kemendagri. Dengan sejumlah parameter, sehingga jika terjadi bencana maka dapat dilakukan penanganan secara baik, dengan berbagai macama ukuran atau parameter,” kata Budhi.

Baca Juga: Hati-hati! Ada Pertengkaran Terjadi di Tempat Kerja, Inilah Ramalan Zodiak Leo Hari Rabu, 28 Februari 2024

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: Prokopim Banyumas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah