Tips Ganti Onderdil Motor Usai Perjalanan Jauh

- 9 Februari 2022, 17:50 WIB
Ilustrasi mekanik sedang melakukan servis motor
Ilustrasi mekanik sedang melakukan servis motor /PT DAM

BANJARNEGARAKU - Berkendara bersama teman teman atau sendirian dengan jarak tempuh yang jauh memang mengasyikkan. Ini dia tips ganti onderdil motor usai perjalanan jauh.

Perlu ada tips ganti onderdil motor agar umur kendaraan jauh lebih panjang.
Sehingga jika akan perjalanan jauh lagi, kendaraan sudah siapdi ajak keliling lagi.

Perawatan sepeda motor dapat dilakukan dengan mudah melalui jasa servis kendaraan di sekitar anda.

Baca Juga: Flu Omicron dan Flu Biasa Beda, Simak Yuk

Sutrisno Mekanik Bengkel 5758 Susukan, Banjarnegara, memastikan pemilik kendaraan yang biasa untuk jarak tempuh jauh harus dilakukan pengecekan secara berkala.

"KJangan sampai setelah perjalanan jauh kendaraan dibiarkan saja, atau diajak bepergian lagi. Harus ada perawatan khusus," kata Sutrisno.

Pertimbangan komponen yang harus dicek dsan diservis diantaranya:

Baca Juga: Profil Machel MasterChef Indonesia Season 9, Lengkap dengan Biodata dan Akun Medsos, Peserta MCI RCTI

1. Cek laher dan kaki kaki serta pengereman

Halaman:

Editor: Nugroho Purbohandoyo


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah