Bagaimana Cara Merawat Aglonema agar Rimbun dan Lebat, Simak Penjelasannya

- 25 Februari 2022, 10:15 WIB
20 Jenis dan Ciri Aglonema, Ada yang Seperti Bambu!/Pixabay/ignartonosbg
20 Jenis dan Ciri Aglonema, Ada yang Seperti Bambu!/Pixabay/ignartonosbg /

Tak seperti kebanyakan bunga yang jika dibiarkan akan mempercantik tanaman, bunga aglonema malah bisa merugikan tanaman.

Ternyata, bunga aglonema bisa menghambat pertumbuhan daun tanaman ini.

Jika Anda tidak percaya, coba lakukan pengamatan secara intensif.

Setelah bunga aglonema muncul, daun baru yang tumbuh akan berukuran lebih kecil dibandingkan daun sebelumnya.

Ini karena bunga aglonema menyerap nutrisi dan zat hara yang ada pada media tanam, sehingga pertumbuhan daun baru aglonema menjadi terganggu.

Baca Juga: Minimarket di Purbalingga Ketahuan Timbun Minyak Goreng

Selain ukurannya menjadi kerdil, daun baru aglonema juga berisiko menjadi berbentuk keriting.

Oleh sebab itu, Anda sebaiknya memotong bunga aglonema.

cara memotong bunga aglonema:

1. Siapkan pisau yang sudah disterilkan dengan alkohol lebih dulu.

Halaman:

Editor: Kunto Adhi Prasetyo

Sumber: JAKBARNEWS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah