Minum Kopi di Pagi Hari, Bisa Menurunkan Risiko Diabetes dan Jantung, Apa Manfaatnya?

- 7 Februari 2023, 16:58 WIB
Ilustrasi Kopi Hitam. Minum Kopi di Pagi Hari, Bisa Menurunkan Risiko Diabetes dan Jantung, Apa Manfaatnya?
Ilustrasi Kopi Hitam. Minum Kopi di Pagi Hari, Bisa Menurunkan Risiko Diabetes dan Jantung, Apa Manfaatnya? /Pixabay

Baca Juga: Berdoa untuk Orang yang Sudah Meninggal Tersampaikan Apa Tidak? Gus Baha Menjawab...

2. Menurunkan berat badan

Kafein dalam kopi diketahui bisa meningkatkan metabolisme tubuh karena menghasilkan energi dalam membuat proses pencernaan makanan atau pembakar lemak dalam tubuh menjadi lebih cepat dari biasanya.

Selain itu, minum kopi di pagi hari juga bisa membantu menurunkan berat badan. Kandungan asam klorogenat dalam kopi diketahui bermanfaat untuk memperlambat penyerapan karbohidrat dan mengurai lemak yang akan membuat nafsu makan menjadi berkurang.

Baca Juga: Jaguar Land Rover Tarik Kendaraan dari Peredaran Kenapa? Ternyata Karena Ini...

3. Membantu membakar lemak

Kandungan kafein yang terkandung dalam kopi dapat membantu dalam membakar lemak, kafein merangsang sistem saraf dan memberikan sinyal kepada sel lemak agar segera memecah lemak di dalam tubuh.

Penelitian menunjukkan minum asupan berkafein dapat meningkatkan laju metabolisme yang berperan dalam membakar lemak sebanyak 3-11 persen.

Baca Juga: Pj Bupati Banjarnegara Melepas Kembali KKN PPM UGM ke Yogyakarta 'Jangan Lupakan Dieng'

4. Menurunkan resiko diabetes dan jantung

Halaman:

Editor: Nowo Sarwidi, S.Pd

Sumber: Portal Brebes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x