Beragam Investasi Emas, Dari Emas Batangan hingga Emas Digital

- 20 Juni 2023, 15:50 WIB
Perbedaan cara menabung tabungan emas di Tokopedia dna Pegadaian
Perbedaan cara menabung tabungan emas di Tokopedia dna Pegadaian /pixabay.com/@istara-200137//

Update Harga Emas Antam dan UBS Hari Ini 16 Juni 2023.
Update Harga Emas Antam dan UBS Hari Ini 16 Juni 2023. Istimewa

ETF emas merupakan instrumen yang dapat diperdagangkan di bursa saham dan melacak harga emas secara langsung. ETF emas dapat memberikan likuiditas yang baik dan fleksibilitas dalam membeli dan menjual emas. Ini dapat menjadi pilihan yang cocok untuk investor yang ingin mendapatkan paparan terhadap pergerakan harga emas tanpa kepemilikan fisik emas.

Baca Juga: Dieng Culture Festival 2023 Boleh Diadakan, Ada Syaratnya

4. Komoditi Berjangka


Perdagangan Berjangka Komoditi yang selanjutnya disebut Perdagangan Berjangka adalah segala sesuatu yang berkaitan dengan jual beli Komoditi dengan penarikan Margin dan dengan penyelesaian kemudian berdasarkan Kontrak Berjangka, Kontrak Derivatif Syariah, dan/atau Kontrak Derivatif lainnya.

Emas ETF dan emas berjangka sama-sama merupakan aset emas non-fisik, tetapi emas ETF mengandung pula bentuk investasi lain selain emas dan juga memerlukan pemenuhan biaya-biaya lain.


5. Dividen Saham Perusahaan Pertambangan Emas

Dividen adalah pembagian laba perusahaan kepada pemegang saham berdasarkan banyaknya jumlah saham yang dimiliki. Pembagian ini akan mengurangi laba ditahan dan kas yang tersedia bagi perusahaan, tetapi distribusi keuntungan kepada para pemilik memang adalah tujuan utama suatu bisnis.

Baca Juga: Liga Negara : Italia Juara 3 Kalahkan Belanda 2-3

Investasi dalam saham perusahaan pertambangan emas yang memiliki kebijakan pembagian dividen yang stabil dapat menjadi pilihan untuk pendapatan pasif saat pensiun.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah