Serangan Jantung Bisa Teridentifikasi Tanda-tandanya, Ini Kata Para Ahli...

- 24 Februari 2024, 08:15 WIB
Ilustrasi Serangan Jantung. Serangan Jantung Bisa Teridentifikasi Tanda-tandanya, Ini Kata Para Ahli...
Ilustrasi Serangan Jantung. Serangan Jantung Bisa Teridentifikasi Tanda-tandanya, Ini Kata Para Ahli... /Pixabay/

"Alat baru ini didasarkan pada jenis tes darah yang biasa dilakukan seseorang saat pemeriksaan, sebenarnya tidak melibatkan rangkaian molekul yang baru diidentifikasi," ujar penulis senior studi, Dr Johan Sundström dilansir dari laman Medical News Today, Kamis 21 Februari 2024.

Baca Juga: Terbaru! Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 5 SD Halaman 102 Unit 10: I Like Playing 'Balap Karung'

"Awalnya kami terkejut melihat bahwa tidak ada molekul yang baru diidentifikasi yang dapat mengalahkan molekul yang sudah ada. Namun hal ini merupakan kabar baik, karena penanda tersebut sudah tersedia di layanan kesehatan saat ini," pungkasnya.

Demikianlah informasi tentang serangan jantung dapat teridentifikasi tanda-tandanya, menurut para ahli. Semoga bermanfaat.***

DISCLAIMER: Sebagian dari artikel ini sudah tayang di PMJ News pada 22 Februari 2024, dengan judul: Studi Baru Disebut Bisa Identifikasi Tanda-tanda Serangan Jantung.

 

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah