Jelang Maghrib, Gunung Sumbing Terjadi Kebakaran Hebat pada Jumat 1 September 2023, Pendakian Ditutup...

- 2 September 2023, 00:14 WIB
Jelang Maghrib, Gunung Sumbing Terjadi Kebakaran Hebat pada Jumat 1 September 2023, Pendakian Ditutup...
Jelang Maghrib, Gunung Sumbing Terjadi Kebakaran Hebat pada Jumat 1 September 2023, Pendakian Ditutup... /Brave/Banjarnegaraku/

1. BC Gajahmungkur
2. BC Bowongso
3. BC Kaliangkrik
4. BC Garung
5. BC Mangli

Baca Juga: Practice MotoGP, Aleix Espargaro Pecahkan Lap Record, Duo Yamaha Honda Terbawah, Berikut Hasil Lengkapnya

Perhutani Resmi Tutup Pendakian Gunung Sumbing per 1 September 2023

Sementara, dari surat resmi yang dikeluarkan Perhutani pada 1 September 2023 di Magelang dengan nomor: 0506/059.1/KDU/2023 perihal penutupan seluruh jalur pendakian Gunung Sumbing, yang ditujukan kepada Asper/KBKPH Wonosobo, Temanggung dan Magelang, berikut selengkapnya:

Sehubungan dengan terjadinya kebakaran hutan di wilayah Gunung Sumbing pada saat ini, kami perintahkan kepada Saudara untuk menyampaikan kepada Lembaga Masyarakat Desa Hutan / Basecamp yang mempunyai jalur pendakian di wilayah saudara agar:

1. MENUTUP sementara semua jalur pendakian di Gunung Sumbing terhitung mulai hari ini, Jumat tanggal 1 September 2023 sampai batas waktu yang belum ditentukan.

Baca Juga: Daftar 10 Penjabat Gubernur yang Ditunjuk oleh Presiden Joko Widodo

2. Mohon bantuan dari semua basecamp baik basecamp di wilayah Gunung Sumbing maupum basecamp-basecamp di gunung-gunung lainnya yang berada di wilayah Saudara untuk ikut berperan serta pemadaman api di Gunung Sumbing.

3. Menyiapkan semua personil masing-masing BKPH untuk ikut memadamkan kebakaran api di Gunung Sumbing.

Demikian unthk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya, surat tersebut ditandatangani secara elektronik oleh Administratur/KKPH Kedu Utara, Damanhuri.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: banjarnegaraku.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah