Ingin Rezeki Selalu Terbuka? Gus Baha: Sayangi Binatang Keramat Ini

- 24 Mei 2023, 00:16 WIB
Gus Baha :Berbuat baiklah kepada binatang keramat ini
Gus Baha :Berbuat baiklah kepada binatang keramat ini /Berita Bantul/

Binatang tersebut adalah kucing. Binatang yang menyerupai macan ini, sering kita jumpai di lingkungan rumah. Ternyata kucing adalah Binatang yang selalu bertasib memuji-Nya dengan bahasanya, hanya saja kita tidak mengetahui.

 “Dan tidak ada sesuatu pun melainkan bertasbih dengan memuji-Nya tetapi kamu tidak mengerti tasbih mereka,” ujar Gus Baha.

Betapa keramatnya binatang kucing ini, menurut Gus Baha, supir truk saja lebih takut menabrak kucing dari pada orang.

Baca Juga: Transfer ke Bank Lain Bayar Rp5, BSI Obati Rasa Kecewa Nasabah

“Supir yang fasik pun jika menabrak kucing atau manusia, itu lebih takut menabrak kucing,” canda Gus Baha yang disambut renyah tawa para jamaah.

Untuk itulah, sudah seyogianya kita selalu berbuat baik kepada kucing, sebagiamana dicontohkan oleh Nabi Muahammad SAW.

Tentu saja bukan sekadar kucing, semua makhluk di muka bumi ini, sepanjang ia bernyawa, maka wajib kita perlakukan dengan penuh welas asih.

Baca Juga: Deklarasi Stop Buang Air Besar Sembarangan Diluncurkan di Batur Banjarnegara

Sebagiamana dijelaskan Nabi Muhammad SAW bahwa, siapapun yang menyayangi binatang meskipun binatang itu akan disembelih, maka ia mendapat rahmat di hari kiamat.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: YouTube Dakwah Digital


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x