Ikhlas Logika Tinggi hingga Orang Resah Bisa Tertawa, Simak 3 Nasehat Gus Baha Ini...

- 5 Agustus 2023, 04:50 WIB
Ikhlas Logika Tinggi hingga Orang Resah Bisa Tertawa, Simak 3 Nasehat Gus Baha Ini...
Ikhlas Logika Tinggi hingga Orang Resah Bisa Tertawa, Simak 3 Nasehat Gus Baha Ini... /Berita Bantul/

BANJARNEGARAKU.COM - Memaknai hidup tiap orang akan berbeda-beda, karena setiap diberikan anugerah akal untuk berfikir. Begitu pula dengan nasib seseorang juga berbeda-beda, dan ini ada nasehat dari Gus Baha dari berbagai kajiannya.

Ada 3 nasehat dari Gus Baha secara keseluruhan tentang kehidupan dan semoga dapat menjadi bekal perenungan bagi kita semua. Ini tentang bagaimana cara ikhlas dan memaknai kehidupan.

Baca Juga: Keseruan Lomba Makan Kerupuk, Meriahkan HUT RI ke 78 di Dinkominfo Purbalingga

Dilansir Banjarnegaraku.com dari BeritaSoloRaya.com pada 29 Januari 2022, 3 Nasehat Gus Baha, Ikhlas Logika Tinggi hingga Orang Resah Bisa Tertawa.

Nah, inilah 3 nasehat yang dimaksud dari Gus Baha disimak baik-baik:

1. Ikhlas adalah logika tertinggi seorang manusia. Karena dengan ikhlas kita berpikir objektif. Jika anda punya uang Rp1 juta, kamu kasihkan fakir miskin dan kamu merasa itu uangmu, itu namanya tidak rasional.

Baca Juga: Sayembara! Membuat Desain Logo Banyumas Kota Lama Dilombakan

Bagaimana anda merasa itu uang kamu? Karena yang kerja saya. Kamu pakai apa kerja? Pakai tangan kakimu? Itu yang bikin juga Allah. Semua itu ciptaannya Allah. Kamu bisa melakukan itu, juga ciptaan Allah. Bagaimana mungkin kamu merasa uang itu milikmu.

Makanya sama-sama mengaji Al-Qur'an. Kalau orang alim yang kastanya tinggi, tentu ia akan baca yang artinya 'Bahwa semua ini miliknya Allah'.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Beritasoloraya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x