Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Pemanasan Global, Kelas 7 SMP MTs Semester 2

- 8 April 2022, 07:14 WIB
Ilustrasi pemanasan global - Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Pemanasan Global, Kelas 7 SMP MTs Semester 2
Ilustrasi pemanasan global - Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Pemanasan Global, Kelas 7 SMP MTs Semester 2 /Medi2Go/Pixabay

Baca Juga: Pembahasan Lengkap 3 Jenis Bahan Tambang Organik, Logam, dan Industri, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI Tema 9

Adik-adik, mari kita belajar IPA bersama. Berikut adalah Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA materi Pemanasan Global Bab 4 Kelas 7 SMP MTs Semester 2.

Artikel ini akan menyajikan 5 latihan soal materi Pemanasan Global. Sebelum adik-adik menjawab pertanyaan, alangkah lebih baik jika adik-adik membaca materi terlebih dahulu.

Materi Pemanasan Global bisa dibaca pada buku paket IPA SMP MTs semester 2 kelas 7 terbitan Kemdikbud edisi revisi tahun 2017 mulai dari halaman 69 sampai 81.

Setelah membaca materi Pemanasan Global kalian bisa mengerjakan latihan soal yang disajikan pada artikel ini untuk mengukur sampai sejauh mana ketercapaian belajar kalian.

Kemudian setelah selesai mengerjakan latihan soal, kalian bisa membahas bersama orang tua dengan melihat kunci jawaban dan pembahasan berdasarkan soal yang disajikan.

Baca Juga: Berikut 9 Menu Makanan Sahur yang Bisa Membuat Kenyang Lebih Lama, Salah Satunya Telur

Kerjakan latihan soal materi Pemanasan Global berikut ini dengan memilih satu jawaban yang paling tepat.

1. Gas rumah kaca yang berlebih akan memberikan kontribusi terhadap peningkatan suhu di muka bumi sehingga mengakibatkan pemanasan global. Berikut ini yang bukan termasuk gas rumah kaca adalah . . . .
A. Helium
B. Metana
C. CFC
D. Karbondioksida

2. Pemanasan global dipicu oleh beberapa faktor. Di bawah ini yang tidak termasuk faktor penyebab pemanasan global yaitu . . . .
A. emisi karbondioksida dari hasil pembakaran bahan bakar fosil yang digunakan dalam pembangkit listrik
B. emisi metana dari hewan atau lahan pertanian
C. deforestasi
D. reboisasi

Baca Juga: Kapan Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1443 H? Berikut Informasi Selengkapnya

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x