Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban SBdP Kelas 6 SD MI, Tari Indang Sumatera Barat

- 25 September 2022, 12:20 WIB
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban SBdP Kelas 6 SD MI, Tari Indang  Sumatera Barat
Kumpulan Soal dan Kunci Jawaban SBdP Kelas 6 SD MI, Tari Indang Sumatera Barat /Arini Diyah Utami/ banjarnegaraku.com/

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. Tari Indang berasal dari ....

Jawaban: Tari Indang atau tari Dindin Badindin berasal dari Sumatera Barat.

2. Pola lantai tari Indang adalah ....

Jawaban: Pola lantai tari Indang adalah horizontal, yaitu penari berbaris membentuk garis lurus memanjang ke samping.

Baca Juga: Senam Go PKS, Tri Mulyantoro: Peduli Generasi Sehat untuk Indonesia yang Kuat

3. Tari Indang adalah tari yang dipentaskan secara berkelompok, maka kunci utama tari ini adalah ....

Jawaban: Kunci utama saat mementaskan tari Indang adalah kekompakan.

4. Jumlah penari tari Indang adalah ....

Jawaban: Jumlah penari tari Indang adalah ganjil.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Tematik Kelas 6 SD/MI Kemendikbud Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x