Kunci Jawaban Latihan Soal Matematika Kelas 6 SD MI Semester 1, Operasi Hitung Pecahan

- 20 Oktober 2022, 19:45 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI
Ilustrasi Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI /Arini Diyah Utami/ banjarnegaraku.com/

Untuk menentukan pernyataan tersebut benar atau salah, maka lama waktu mengerjakan ulangan Matematika harus disamakan bentuk pecahaanya, misalnya ketiganya dibuat menjadi pecahan desimal.

Lama waktu Eva mengerjakan ulangan Matematika adalah 0,9 jam.

Lama waktu Riski mengerjakan ulangan Matematika adalah 3/4 jam = 75/100 jam = 0,75 jam.

Lama waktu Anita mengerjakan ulangan Matematika adalah 1,10 jam.

Urutan lama mengerjakan ulangan Matematika dari yang paling cepat adalah Riski, Eva, dan Anita.

1. Salah

2. Benar

3. Benar

4. Salah

5. Benar

Halaman:

Editor: Nowo Sarwidi, S.Pd

Sumber: Buku Matematika Kelas 6 SD/MI Revisi 2018


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah