Soal Sumatif PAI Bab 3 Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban: Basmalah dan Hamdalah

- 2 Agustus 2023, 10:47 WIB
 Soal Sumatif PAI Bab 3 Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban: Basmalah dan Hamdalah  /Sri Setiyowati/Banjarnegaraku/Canva.
Soal Sumatif PAI Bab 3 Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban: Basmalah dan Hamdalah /Sri Setiyowati/Banjarnegaraku/Canva. /

BANJARNEGARAKU.COM - Materi soal -soal PAI yang mempelajari Bab 3 yaitu Basmalah dan Hamdalah untuk kelas 1 SD MI. Soal-soal latihan PAI ini untuk Adik- adik pelajari sebagai persiapan sumatif dan penilaian harian. Materi soal ini merupakan pelajaran semester 1 yang disertai kunci jawaban berdasarkan Kurikulum Merdeka.

Soal PAI yang mempelajari materi Bab 3 yaitu Basmalah dan Hamdalah untuk kelas 1 SD MI sebagai persiapan sumatif penilaian harian semester 1 beserta kunci jawaban Kurikulum Merdeka diharapakan dapat membantu adik-adik belajar di rumah dan mempermudah memahami materi dari guru.

Baca Juga: Soal Sumatif PAI Bab 2 Kelas 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban:Mengenal Rukun Iman

Soal PAI Bab 3 dengan materi aku suka membaca Basmalah dan Hamdalah untuk kelas 1 SD MI disusun oleh Sri Setiyowati, SE.MM, alumnus Universitas Mercubuana Jakarta dan Fakultas Pendidikan dan Keguruan Universitas Terbuka Jakarta. Selamat mengerjakan soal-soal dibawah ini.

Pilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan di bawah ini!

1.Berdoa dilakukan dengan membaca …
a.basmalah
b.hamdalah
c.istighfar
Jawaban:a.basmalah

2.Sebelum belajar di sekolah kita harus….
a.makan
b.bermain
c.berdoa
Jawaban:c.berdoa

Baca Juga: Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 1 SD MI Unit 12 Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban Semester 2

3.Perhatikan gambar 1 berikut ini!

Perhatikan gambar 1 berikut ini! /Tangkap layar buku PAI kelas 1 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
Perhatikan gambar 1 berikut ini! /Tangkap layar buku PAI kelas 1 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.

Arti lafal basmalah adalah …..
a.Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang
b.Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam
c.Ya Allah ampunilah segala dosaku
Jawaban:a.Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang

4.Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha ....
a.Pengasih
b.Penyayang
c.Bijaksana
Jawaban:b.Penyayang

5.Setiap menyelesaikan kegiatan kita membaca ….
a.a.basmalah
b.hamdalah
c.istighfar
Jawaban:b.hamdalah

6.Perhatikan gambar 2 berikut ini!

Perhatikan gamabr 2 berikut ini!/Tangkap layar buku PAI kelas 1 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
Perhatikan gamabr 2 berikut ini!/Tangkap layar buku PAI kelas 1 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.

Arti lafal hamdalah adalah …..
a.Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang
b.Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam
c.Ya Allah ampunilah segala dosaku
Jawaban:b.Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam

7.Sebelum berangkat sekolah kita harus ….. kepada orang tua.
a.minta uang saku
b.menangis
c.berpamitan
Jawaban:c.berpamitan

Baca Juga: Soal Sumatif Bahasa Indonesia Kelas 1 SD MI Bab 2 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban: Ayo Bermain

8.Berpamitan saat pergi ke sekolah dengan cara ….
a.cium tangan dan mohon doa restu
b.berlari
c.terburu-buru
Jawaban:a.cium tangan dan mohon doa restu

9.Termasuk salah satu sikap anak santun adalah ....
a.berpamitan saat pergi ke sekolah
b.menjawab jika dinasehati
c.tidak menjawab jika dipanggil orang tua
Jawaban:a.berpamitan saat pergi ke sekolah

10.Anggota tubuh dan rezeki termasuk nikmat.Kita harus …..
a.menyesali
b.mensyukurinya
c.marah-marah
Jawaban:b.mensyukurinya

Disclaimer:Soal dan Kunci Jawaban contoh soal ini merupakan panduan bagi orang tua untuk belajar bersama putra putri di rumah. Artikel ini hanya untuk membantu kemudahan dalam belajar.

Demikian soal PAI dengan materi Bab 3 aku suka membaca basmalah dan hamdalah untuk Kelas 1 SD MI sebagai persiapan sumatif dan penilaian harian beserta kunci jawaban dengan Kurikulum Merdeka. Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

 

Editor: Ali A

Sumber: Buku PAI kelas 1 Kurikulum Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah