Mau Tahu Jurusan yang Lulusannya Banyak Dicari Perusahaan dan Gaji Gede? Cek Fakta!

- 5 Agustus 2023, 21:39 WIB
Ilustrasi kampus Universitas Negeri Semarang (Unnes).
Ilustrasi kampus Universitas Negeri Semarang (Unnes). /Ali A/

Baca Juga: Cabor Tenis Meja Banjarnegara Melaju di Porprov XVI Jateng

Berikut beberapa jurusan kuliah perguruan tinggi yang lulusannya banyak dicari perusahaan, punya jenjang karir yang jelas dan bergaji besar:

1. Jurusan Teknik
Ada banyak tawaran di jurusan ini antara lain teknik informatika, teknik kimia, teknik fisika, teknik nuklir, teknik metalurgi, dll.

Para sarjana jurusan teknik memiliki peluang karier yang jelas dan menarik di berbagai sektor, termasuk teknologi, manufaktur, konstruksi, dan energi.

2. Jurusan Sistem Informasi

Sarjana jurusan ini sangat dibutuhkan perusahaan swasta maupun instansi pemerintahan. Sebab, Jurusan Sistem Informasi tidak hanya mempelajari aspek teknis terkait dengan teknologi informasi, tetapi juga pengetahuan tentang manajemen dan bisnis.

Sarjana Sistem Informasi bekerja mengembangkan dan mengelola sistem informasi, analisis data, keamanan siber, dan strategi teknologi informasi untuk mendukung operasional perusahaan.

Baca Juga: Atlit Senam Banyumas Mendulang 2 Emas, 1 Perak dan 2 Perunggu pada Porprov Jateng 2023

3. Jurusan Akuntansi dan Keuangan

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah